PENGARUH HELICOPTER PARENTING TERHADAP KESEHATAN MENTAL ANAK: STUDI LITERATUR

Authors

  • Sindy Alfiana Dewi Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan yakni memberikan pengetahuan mengenai bagaimana pengaruh dari helicopter parenting pada kesehatan mental anak. Adapun penelitian ini dilakukan guna memberikan manfaat bagi pembaca terutama kalangan orang tua dalam menerapkan pola asuh kepada anaknya dan memberikan pengertian mengenai pengaruh dari pola asuh helicopter parenting. Metode yang digunakan adalah studi literatur pengumpulan data pustaka, membaca dan mencatat, serta mengolah bahan penelitian. Kesimpulan dari penelitian ini adalah pengaruh helicopter parenting terhadap kesehatan mental anak sebagai berikut: helicopter parenting memiliki dampak beragam pada anak dimulai dari muncul perasaan takut gagal, minim rasa percaya diri, dan kecemasan berlebihan. Pada kesehatan mental anak terkait permasalahan tingkah laku anak yang berkelanjutan menjadi gangguan psikologis lebih berat pada saat dewasa, jika tidak diberikan penanganan. Berdasar kepentingan itu, keluarga sekalipun masyarakat perlu untuk memperoleh pengetahuai serta paham akan deteksi dini atas gangguan mental trekhusus pada kanak-kanak.

References

Adawiah, R. (2017). Pola asuh orang tua dan implikasinya terhadap pendidikan anak: Studi pada Masyarakat Dayak di Kecamatan Halong Kabupaten Balangan. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 7(1), 33-48.

Arwing, N. A., Daud, M., & Zainuddin, K. (2021). Gambaran Persepsi Pola

Asuh Helikopter Pada Generasi Milenial di Masa Emerging Adulthood. Jurnal Talenta Mahasiswa, 1(3).

Kan, J. V., Sugoto, S., & Elisabeth, M. P. PERAN HELICOPTER PARENTING DALAM MENINGKATKAN SELF EFFICACY MAHASISWA UNIVERSITAS SURABAYA. Temu Ilmiah Nasional (TEMILNAS XII), 1(1).

Lidiawati, K. R. (2021). Psikoedukasi Parenting dan Kesehatan Mental Secara Online di Masa Pandemi. Prosiding Konferensi Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat dan Corporate Social Responsibility (PKM-CSR), 4, 309-319.

Mayasari, E. D., Anggadewi, B. E. T., Evanjeli, L. A., Purnomo, P., & Saktiawati, A. M. I. (2022). MERAWAT KESEHATAN MENTAL ANAK. Share: Journal of Service Learning, 8(1), 1-8.

Melizsa, M., Sopian, A., Dewantoro, A., Wijanarko, D. A. W., Rahajeng, S. K., Senjaya, A., ... & Al-anshory, Z. M. (2021). PENTINGNYA KESEHATAN MENTAL PADA ANAK DAN REMAJA DI DESA INPRES PARAKAN TANGERANG SELATAN. JAM: JURNAL ABDI MASYARAKAT, 2(2), 115-123.

Salma, S. Book Chapter C1_Salma Psikologi. Saskara, I. P. A., & Ulio, S. M. (2020). PERAN KOMUNIKASI KELUARGA DALAM MENGATASI TOXIC PARENTSEBAGI KESEHATAN MENTAL ANAK. Pratama Widya: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 125-134.

Published

2022-12-24